Translate to your language

BAGAIMANA CARA MEM-BACK UP BOOKMARK FAVORITE

Senin, 05 September 2011

Betapa jengkelnya ketika kita mendapati bahwa bookmark favorite kita telah terhapus karena sistem sudah diformat ataupun dengan sebab lainnya.Saya pernah mengalami berkali-kali peristiwa tersebut. Nah untuk menjaga peristiwa ini ada baiknya kita mem-back up bookmark-bookmark favorite kita. Cara di bawah ini bisa anda lakukan untuk mem-back up dan merecovery bookmark-bookmark tersebut.




Microsoft Internet Explorer.
---Untuk Internet Explorer Versi 5.0 ke atas MemBack Up Favorite---
1.  Klik menu File dan pilih Import and Export.
2.  Muncul kotak dialog Import and Export, Klik Next.
3.  Klik Export Favorite dan kemudian klik Next.
4.  Pilih Folder yang ingin anda Back Up. Jika ingin memback up semua abaikan klik Next.
5.  Pilih Folder tujuan tempat anda menyimpan  favorite anda.
6.  Klik Finish.
---Untuk Internet Explorer Versi 5.0 ke atas Merecovery Back Up File dari IE atau Netscafe---
1.  Klik menu File dan pilih Import and Export.
2.  Muncul kotak dialog Import and Export, Klik Next.
3.  Klik Import Favorite, kemudian klik Next.
4.  Pilih lokasi dimana favorite anda berada dan lalu klik Next.
5.  Pilih dimana tempat anda menyimpan Favorite yang telah dipilih kemudian klik Next.
6.  Klik Finish.


Mozila Firefox.
---Memback Up Mozila Versi terbaru---
1.  Buka Mozila Firefox.
2.  Klik Bookmark kemudian pilih Organize Bookmark.
3.  Klik Export HTML atau klik Import and Back up dan kemudian pilih Back Up.
4.  Tulis nama file yang ingin disimpan juga lokasi penyimpanannya,kemudian klik Save.

---Merecovery favorite Mozila Versi terbaru---
1.  Buka Mozila Firefox.
2.  Klik Bookmark kemudian pilih Organize Bookmark.
3.  Klik Import and Back Up.
4.  Jika file JSON klik Restore dan pilih file, jika file HTM/HTML atau file lainnya klik Import HTML.
5.  Ikuti Import Wizard.

---Memback Up Mozila Versi lainnya---
1.  Buka Mozila Firefox.
2.  Klik Bookmark kemudian pilih Manage Bookmark.
3.  Muncul kotak dialog Bookmark Manager,klik file dan pilih Export.
4.  Pilih lokasi untuk menyimpan bookmark dan klik Save.

Netscafe.
Catatan : secara default Netscafe menyimpan bookmark dengan jenis file bookmarks.html
---Memback Up Netscafe Comunicator---
1.  Klik Bookmarks dan "Manage Bookmarks..." atau CTRL+B.
2.  Muncul kotak dialog Bookmark Manager, Klik Tool and Export.
3.  Pilih file yang ingin diekspor,kemudian klik Ok.

---Merecovery Netscape Comunicator---
1.  Klik Bookmarks dan "Manage Bookmarks..." atau CTRL+B.
2.  Muncul kotak dialog Bookmark Manager, Klik Tool and Import.
3.  Pilih file yang ingin diimport kemudian klik open.
Opera.
Catatan : secara default opera akan menyimpan bookmark dengan jenis file Opera6.adr. Jika versi yang lain mungkin akan berbeda.
---Memback Up Favorite Bookmark Opera---
1.  Klik Menu File, kemudian pilih Export.
2.  Pilih favorite yang ingin disimpan kemudian pilih Save.

---Merecovery Favorite Bookmark Opera---
1.  Klik Menu File, kemudian pilih Import.
2.  Pilih file Bookmarknya (bisa opera bookmark,Netscafe Bookmark,IE Bookmark dsb) tergantung mana yang ingin direcovery.
3.  Klik Ok.

Demikian ----Semoga Bermanfaat----

0 komentar:

Berikan Komentar

Komentar Anda Kami tunggu disini.

Footer Advertisement

KINKOM PULSA

Program Baru dari Kinkom Corporation

Silakan Klik KINKOM PULSA

1
2
3
4
5
...................
Bisnis Online